Berikut ini adalah pembahasan dan Contoh Soal Pilihan Ganda Matematika Kelas 7 Semester 1, soal ini dibuat untuk membantu mengerjakan Soal Pilihan Ganda Matematika Kelas 7 Semester 1.
Semoga dengan adanya pembahasan serta kunci jawaban ini adik-adik kelas 7 dapat menyelesaikan tugas Soal Pilihan Ganda Matematika Kelas 7 Semester 1 yang diberikan bapak/ibu guru.
Dibawah ini Contoh Soal Pilihan Ganda Matematika Kelas 7 Semester 1 :
- Hasil dari (-12) : 3 + 8 x (-5) adalah ….
a. -44
b. -36
c. 28
d. 48
- Bilangan pecahan yang nilainya terkecil adalah ….
a. 5/12
b. 4/9
c. 3/8
d. 3/7
- Hasil dari 23 x 22 adalah ….
a. 16
b. 24
c. 32
d. 64
- Nilai dari 4,23 – 2,138 adalah ….
a. 2,102
b. 2,092
c. 2,062
d. 2,032
- Pak Indra mempunyai cat sebanyak 4 kg. Sebanyak 1,2 kg digunakan untuk mengecat lemari, dan 0,8 kg untuk mengecat meja sisanya untuk mengecat kursi.
Banyaknya cat yang digunakan untuk mengecat kursi adalah…
a. 2,01 kg
b. 2,18 kg
c. 2,30 kg
d. 3,20 kg
- Suhu kota A 10◦C , sedangkan suhu kota B 20◦C lebih dingin dari suhu kota A. Jika suhu kota C paling rendah serta suhu kota B dan C berselisih 5◦C , maka suhu kota C adalah ….
a. -5â—¦C
b. -10â—¦C
c. -12â—¦C
d. -15â—¦C
- Diketahui C = {elang, harimau, singa}.
Himpunan semesta berikut yang mungkin untuk himpunan C adalah :…
a. S = {Binatang ternak}
b. S = {Binatang berkaki dua}
c. S = {Binatang berkaki enam}
d. S = {Binatang pemakan daging}
- Dari 28 siswa yang mengikuti kegiatan ekstra kurikuler di sekolah,15 siswa mengikuti pramuka, 12 siswa mengikuti futsal, dan 7 siswa mengikuti keduanya.
Banyaknya siswa yang tidak menyukai keduanya adalah ….
a. 8
b. 7
c. 6
d. 5
- Koefisien p pada bentuk aljabar 3p2 + 2pq – q + 5p adalah ….
a. 5
b. 3
c. 2
d. -1
- Hasil dari (3x – 4) (5 – 2x) adalah ….
a. 6×2 – 7x +20
b. 6×2 + 7x -20
c. -6×2 – 23x + 20
d. -6×2 + 23 x – 20
- Hasil dari (3×2 + 4x – 32) : (x + 4) adalah ….
a. 3x + 8
b. 3x – 8
c. 3x + 16
d. 3x -16
- Hasil dari (2x + y)2 adalah ….
a. 4×2 + 4xy + y2
b. 4×2 + 2xy + y2
c. 4×2 + 4x + y2
d. 4×2 + 2xy + y2
- Banyaknya himpunan bagian dari {a,b,c} adalah ….
a. 32
b. 24
c. 16
d. 8
- Kumpulan-kumpulan berikut ini yang merupakan himpunan adalah ….
a. kumpulan siswa nakal
b. kumpulan bilangan kecil
c. kumpulan siswa berbadan tinggi
d. kumpulan bilangan asli antara 4 dan 8
- Diketahui S = {bilangan cacah kurang dari 20}, A = {2, 3, 4, 6}, B = {1, 2, 3, 4, 5}.
A ∩ B adalah ….
a. {2, 3, 4}
b. {1, 2, 3}
c. {1, 2, 3, 4}
d. {2, 3}
- Kalimat berikut yang merupakan kalimat terbuka adalah ….
a. 10 – x = x
b. 13 + 2x =3
c. 3x + 3 = 9
d. 100 dibagi oleh 4 sama dengan 25
- Diketahui S = {1, 2, 3, 4, 5,…, 10}, P = {2, 3, 5, 7}, dan Q = {1, 3, 5, 7, 9}
P ∩ Q = …..
a. {1, 2, 9}
b. {3, 5, 7}
c. {4, 6, 8,10}
d. {1, 2, 3, 5, 7, 9}
- Di dalam sebuah kelas terdapat 40 anak. Dari ke 40 anak tersebut, diketahui 30 anak gemar voli, 32 anak gemar basket dan 25 anak gemar keduanya.
Banyaknya anak yang tidak gemar voli maupun basket adalah ….
a. 3 anak
b. 5 anak
c. 7 anak
d. 12 anak
- Hasil dari 7 + (-6) – (-7) = …..
a. -6
b. 6
c. -8
d. 8
- Penyelesaian dari persamaan x – 7 = 3 adalah ….
a. 10
b. 5
c. 4
d. 2
Itulah Contoh Soal Pilihan Ganda Matematika Kelas 7 Semester 1.
Itulah dia pembahasan dan Contoh Soal Pilihan Ganda Matematika Kelas 7 Semester 1. Semoga bermanfaat untuk adik – adik semua. Jika ada yang belum jelas bisa ditanyakan di kolom komentar Gudangjawaban.com.
Rekomendasi:
- Contoh Soal Pilihan Ganda SKI Kelas 7 Semester 1 Berikut ini adalah pembahasan dan Contoh Soal Pilihan Ganda SKI Kelas 7 Semester 1, soal ini dibuat untuk membantu mengerjakan Soal Pilihan Ganda SKI Kelas 7 Semester 1. Semoga dengan…
- Contoh Soal PTS Matematika Kelas 10 Tahun 2022 Berikut ini adalah pembahasan dan Contoh Soal PTS Matematika Kelas 10 Tahun 2022, soal ini dibuat untuk membantu mengerjakan Soal PTS Matematika Kelas 10. Semoga dengan adanya pembahasan serta kunci…
- Contoh Soal Pilihan Ganda PAI Kelas 3 Madrasah Ibtidaiyah Berikut ini adalah pembahasan Contoh Soal Pilihan Ganda PAI Kelas 3 Madrasah Ibtidaiyah, Contoh soal ini dibuat untuk membantu mengerjakan Latihan Soal Kelas 3. Semoga dengan adanya pembahasan serta Contoh…
- Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 171 - 172… Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 171 - 172 - Berikut ini adalah pembahasan dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Semester 1 Halaman 171 - 172 Bab 2 Himpunan Ayo…
- Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 20 - 21 Ayo… Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 20 - 21 - Berikut ini adalah pembahasan dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Semester 1 Halaman 20 - 21 Bab 1 Bilangan Ayo…
- Kunci Jawaban dan Pembahasan Matematika Kelas 8… Berikut ini adalah Kunci Jawaban dan Pembahasan Matematika Kelas 8 Halaman 22 Ayo kita berlatih 1.4, Pembahasan ini dibuat untuk membantu mengerjakan Soal Matematika Kelas 8. Semoga dengan adanya pembahasan…
- Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 181 - 183… Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 181 - 183 - Berikut ini adalah pembahasan dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Semester 1 Halaman 181 - 183 Bab 2 Himpunan Ayo…
- Contoh Soal Pilihan Ganda Sejarah Kelas 8 Terbaru Berikut ini adalah pembahasan dan Contoh Soal Pilihan Ganda Sejarah Kelas 8, Contoh soal ini dibuat untuk membantu mengerjakan Latihan Soal Sejarah Kelas 8. Semoga dengan adanya pembahasan serta Contoh…
- Contoh Soal dan Jawaban UTS Matematika Kelas 8 Tahun 2022 Berikut ini adalah pembahasan dan Contoh Soal dan Jawaban UTS Matematika Kelas 8, Contoh soal ini dibuat untuk membantu mengerjakan Latihan Soal UTS Matematika Kelas 8. Semoga dengan adanya pembahasan…
- Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 98 - 100… Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 98 - 100 - Berikut ini adalah pembahasan dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Semester 1 Halaman 98 - 100 Bab 1 Bilangan Ayo…
- Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 169 Ayo… Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 169 - Berikut ini adalah pembahasan dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Semester 2 Halaman 169 Bab 7 Garis dan Sudut Ayo Kita berlatih…
- Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 231 - 232… Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 231 - 232 - Berikut ini adalah pembahasan dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Semester 1 Halaman 231 - 232 Bab 3 Bentuk Aljabar…
- Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 121 Ayo… Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 121 - Berikut ini adalah pembahasan dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Semester 1 Halaman 121 Bab 2 Himpunan Ayo Kita berlatih 2.2 Hal…
- Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 34 - 37 Ayo… Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 34 - 37 - Berikut ini adalah pembahasan dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Semester 1 Halaman 34 - 37 Bab 1 Bilangan Ayo…
- Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 139 Ayo… Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 139 - Berikut ini adalah pembahasan dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Semester 1 Halaman 139 Bab 2 Himpunan Ayo Kita berlatih 2.4 Hal…
- Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 61 - 64 Ayo… Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 61 - 64 - Berikut ini adalah pembahasan dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Semester 1 Halaman 61 - 64 Bab 1 Bilangan Ayo…
- Contoh Soal UTS Matematika Kelas 4 Semester 1 Berikut ini adalah pembahasan Contoh Soal UTS Matematika Kelas 4 Semester 1, Contoh soal ini dibuat untuk membantu mengerjakan Latihan Soal Kelas 4. Semoga dengan adanya pembahasan serta Contoh Soal…
- 5 Contoh Soal UAS Matematika Kelas 11 Terbaru Berikut ini adalah pembahasan dan Contoh Soal UAS Matematika Kelas 11, soal ini dibuat untuk membantu mengerjakan Soal UAS Matematika Kelas 11. Semoga dengan adanya pembahasan serta kunci jawaban ini…
- Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Ayo Kita Berlatih 1.5 Berikut ini adalah pembahasan dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Ayo Berlatih 1.5, Kunci jawaban ini dibuat untuk membantu mengerjakan soal matematika bagi kelas 8.. Semoga dengan adanya pembahasan serta…
- Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 240 - 244… Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 240 - 244Â - Berikut ini adalah pembahasan dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Semester 1 Halaman 240 - 244 Bab 3 Aljabar Uji…
- Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 155 Ayo… Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 155 - Berikut ini adalah pembahasan dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Semester 1 Halaman 155 Bab 2 Himpunan Ayo Kita berlatih 2.7 Hal…
- Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 130 - 131… Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 130 - 131 - Berikut ini adalah pembahasan dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Semester 1 Halaman 130 - 131 Bab 2 Himpunan Ayo…
- Contoh Soal Matematika Kelas 7 Perbandingan Berikut ini adalah pembahasan dan Contoh Soal Matematika Kelas 7 Perbandingan, soal ini dibuat untuk membantu mengerjakan soal Matematika Kelas 7 Perbandingan. Semoga dengan adanya pembahasan serta kunci jawaban ini adik-adik…
- Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Semester 2 Halaman 113-115 Berikut ini adalah pembahasan dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Semester 2 Halaman 113-115 , Kunci jawaban ini dibuat untuk membantu mengerjakan soal matematika bagi kelas 8 Semester 2 Halaman…
- Bocoran Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman 268 Berikut ini adalah pembahasan dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 8, soal ini dibuat untuk membantu mengerjakan Soal Matematika Kelas 8. Semoga dengan adanya pembahasan serta kunci jawaban ini adik-adik kelas…
- Contoh Soal Pilihan Ganda PAI Kelas 3 SD Berikut ini adalah pembahasan dan Contoh Soal Pilihan Ganda PAI Kelas 3 SD, Contoh soal ini dibuat untuk membantu mengerjakan Latihan Soal Kelas 3. Semoga dengan adanya pembahasan serta Contoh…
- 25 Contoh Soal Matematika Kelas 7 2022 Berikut ini adalah 25 Contoh Soal Matematika Kelas 7, Pembahasan ini dibuat untuk membantu mengerjakan Soal Matematika Kelas 7. Semoga dengan adanya pembahasan ini adik-adik kelas 7 dapat menyelesaikan tugas Matematika…
- Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 171 – 180… Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 171 – 180 - Berikut ini adalah pembahasan dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Semester 2 Halaman 171 - 180. Bab 7 Garis dan Sudut…
- Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 185 - 192… Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 185 - 192 - Berikut ini adalah pembahasan dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Semester 1 Halaman 185 - 192 Bab 2 Himpunan Uji…
- Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 222 - 224… Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 222 - 224Â - Berikut ini adalah pembahasan dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Semester 1 Halaman 222 - 224 Bab 3 Bentuk Aljabar…